Rabu (17/03/2021) Ketua Pengadilan Tinggi Bengkulu, Dr. Moh Eka Kartika EM, S.H., M. Hum, dan Wakil Ketua Pengadilan Tinggi Bengkulu, Dr. Hj. Nirwana, S.H., M. Hum, memimpin rapat rutin bulanan untuk melihat dan mengevaluasi kinerja PT Bengkulu selama 1 bulan. Ketua PT Bengkulu mengingatkan kepada seluruh hakim dan pegawai agar proses administrasi sedikit dibenahi, terutama administrasi yang berhubungan dengan perkara. Masalah sarana dan prasana juga perlu ditingkatkan, demi optimalnya kegiatan birokrasi dan pelayanan publik PT Bengkulu.
Semoga dengan rapat rutin bulanan ini, PT Bengkulu akan terus meningkatkan kinerja demi tercapainya pelayanan publik yang optimal dan bebas gratifikasi.
« Next: Ketua Pengadilan Tinggi Bengkulu Ikut Divaksinasi Dalam Kegiatan Vaksinasi Covid-19 Massal Bagi Pelayan Publik Provinsi Bengkulu »« Previous: Survei Kepuasan Masyarakat dan Survei Persepsi Korupsi pada Pengadilan Tinggi Bengkulu
Indeks Berita Mahkamah Agung Republik Indonesia
- tidak dapat menampilkan berita ...
Indeks Pengumuman Badan Peradilan Umum
- tidak dapat menampilkan berita ...
Indeks Informasi Badan Peradilan Umum
- tidak dapat menampilkan berita ...