Jumat (24/09/2021) Direktorat Jenderal Badan Peradilan Umum (Dirjen Badilum) mengadakan kegiatan “Sapa Pengadilan” dengan Pengadilan Tinggi Bengkulu dan seluruh Pengadilan Negeri Se-Wilayah Pengadilan Tinggi Bengkulu. Dirjen Badilum menyampaikan bahwa seluruh pengadilan di peradilan umum harus selalu meningkatkan kinerja, selalu melakukan koordinasi, dan melayani publik dengan lebih baik.
Pengadilan Tinggi Bengkulu sebagai Pengadilan Tingkat Banding berkomitmen untuk menjadi badan peradilan yang lebih baik bagi dalam melaksanakan tugas dan melayani masyarakat. Pengadilan Tinggi Bengkulu juga akan selalu menjadi contoh bagi badan peradilan lain, terutama Pengadilan Negeri Se-Wilayah hukum Pengadilan Tinggi Bengkulu.
« Next: Pengawasan dan Assessment Surveillance Akreditasi Penjaminan Mutu di Pengadilan Negeri Tais »« Previous: Pengawasan dan Assessment Surveillance Akreditasi Penjaminan Mutu di Pengadilan Negeri Manna
Indeks Berita Mahkamah Agung Republik Indonesia
- tidak dapat menampilkan berita ...
Indeks Pengumuman Badan Peradilan Umum
- tidak dapat menampilkan berita ...
Indeks Informasi Badan Peradilan Umum
- tidak dapat menampilkan berita ...