

Pada Hari Senin, tanggal 25 November 2024 mulai jam 09.00 WIB bertempat di Ruang Serbaguna Prof. Mr. Soebekti Pengadilan Tinggi Bengkulu, dilaksanakan Rapat Dinas Bulan Oktober 2024 yang dipimpin oleh YM Wakil Ketua Pengadilan Tinggi Bengkulu Dr. Joni, SH.MH. Dan Hasil dari Rapat Dinas tersebut pada pokoknya diingatkan kepada Hakim dan segenap aparatur Pengadilan Tinggi Bengkulu untuk tetap jaga integritas dan profesionalisme, disiplin dan mentaati peraturan yang berlaku dalam bertindak, serta diminta agar setiap temuan Hawasbid/Hakim Tinggi Pengawas Bidang ditindaklanjuti sebagaimana mestinya, antara lain dilakukannya monitoring dan evaluasi secara berkala (sesuai AMPUH), Upload dalam SIPP agar diteliti dengan seksama (agar tidak ada kesalahan/tepat data termasuk anonimasi putusan) dan tepat waktu, realisasi anggaran 01 dan 03 baik Pengadilan Tinggi bengkulu dan Pengadilan Negeri se Wilayah Hukum Pengadilan Tinggi Bengkulu agar dioptimalkan sampai Bulan Desember 2024, dengan tetap memperhatikan output dan outcome yang berkualitas, dan akuntabel. “Pengadilan Tinggi Bengkulu …Unggul”
« Next: PELANTIKAN DAN PENGAMBILAN SUMPAH KETUA PENGADILAN NEGERI ARGAMAKMUR OLEH WAKIL KETUA PENGADILAN TINGGI BENGKULU »« Previous: TEST CAT PPPK(PEGAWAI PEMERINTAH DENGAN PERJANJIAN KERJA)
Indeks Berita Mahkamah Agung Republik Indonesia
- tidak dapat menampilkan berita ...
Indeks Pengumuman Badan Peradilan Umum
- tidak dapat menampilkan berita ...
Indeks Informasi Badan Peradilan Umum
- tidak dapat menampilkan berita ...